Metode Doolitle

Metode Faktorisasi LU dengan metode Doolittle

Pertama kita harus tahu bagaimana metode Doolittle. Doolittle benar2 bisa memanfaatkan matriks segitiga U dan L.
jika
A = LU
maka
Ax = b jadi LUx = b
Disana terlihat jelas bahwa Matriks U dikali vektor x hasilnya adalah sebuah vektor (ordonya n×1). Kita misalkan vektor tersbut y, maka
Ly = b
Dengan begitu nilai dari vektor y bisa dicari. Setelah ketemu, balik lagi ke
Ux = y
Ketemu deh vektor x!! (Hore!). Langsung kita praktekkan saja (dengan contoh di paling atas):
A = LU
Ly = b
Ly = b
Ux = y

Komentar

Postingan Populer